• Have any questions?
  • 0254-282728
  • ut-serang@ecampus.ut.ac.id
MOH. INDRA SURYA LAKSANA, KEMBALI MANJADI PEMENANG LOMBA ESAI TINGKAT NASIONAL

Penulis: ISURYALSA

 

UT SERANG – Moh. Indra Surya Laksana (S1 Ilmu Pemerintahan, FHISIP), kembali menorehkan prestasi melalui ajang perlombaan esai tingkat nasional. Kali ini, Indra menjadi pemenang pada Lomba Esai Peringatan Bulan K3 Nasional Tahun 2021 Dinas Kesehatan Kerja dan Olahraga Kementrian Kesehatan RI.

Indra berhasil menjadi pemenang berkat sebuah karya berjudul “Kramask: Inovasi Pengolahan Limbah Masker Sekali Pakai Menjadi Kertas Kantong Kraft Berbasis Miselium Jamur Lingzhi (Genoderma Lucidium) Dengan Penambahan Sampah Sayur Dan Buah Sebagai Solusi Pengolahan Limbah Di Masa Pandemi”.

Tags:
Share: